Spesifikasi:
Bahan Galvanise G550 Z10, Tebal TCT 0.45 mm - 1.00 mm
Dimensi:
Lebar 1000 mm, Tinggi Gelombang 47.8 mm dan 54 mm
Deskripsi:
Bondek Wija Truss:
1. Bondek 4G (4 gelombang)
2. Bondek 3G (3 gelombang)
Merupakan plat bergelombang yang dipakai untuk menjadi pengganti papan untuk bekisting material cor dan sebagai pengganti tulangan bawah untuk menahan tekanan/beban beton ketika membuat lantai.