Pada konstruksi, kita tahu adanya beton bertulang. Beton ini dapat berupa struktur kolom, balok, maupun dak beton. Walau beton terlihat kokoh, namun tetap dapat terjadi kerusakan. Salah satunya melendut atau melengkung.

Kali ini kami akan membahas beberapa cara perbaikannya seperti jacketing dan menambah plat baja atau carbon fiber strip.

 

Jacketing

Metode perkuatan struktur dengan menambah tulangan dan beton pada struktur yang melendut sehingga menambah perkuatan struktur. Metode ini paling sering dilakukan, namun memiliki waktu aplikasi yang cukup lama serta hasil volume struktur menjadi lebih besar.

 

Penambahan Plat

Metode ini dilakukan dengan menggunakan baja atau yang terbaru, menggunakan carbon fiber (CFRP). Perkuatan metode ini tidak menambah struktur, terutama jika menggunakan material carbon fiber (CFRP) dibanding dengan metode jacketing. Penambahan plat terbilang cukup sederhana namun sangat kuat.

 

Untuk informasi lebih lanjut tentang jasa perkuatan struktur, silahkan hubungi kami di

info@mrsafetygroup.com

Telp. (021) 2245 9009 

WhatsApp 0815 1499 4383