Spesifikasi:
Dimensi Ukuran :
Penggunaan : Taman, Trotoar
Kualitas : K-350 s/d K-700
Warna : Custom
Dimensi:100 x 100 x 6 cm
Deskripsi:
Paving Around Of Trees merupakan produk inovasi dari paving block yang difungsikan untuk pengganti buis beton yang biasanya untuk ditanami pohon. Dengan lubang besar di tengah, digunakan untuk ditanami pohon, dan lubang kecil yang digunakan pada saat hujan, air dengan mudah dapat masuk ke dalam tanah. Sehingga kesuburan pohon masih terjaga.