Spesifikasi:
Abu-abu
Semen DRYMIX
Pasir silika
Polymer
8-9 liter / 50 kg Floor Screed
± 10 N/mm2
± 3 m² dengan ketebalan 10 mm
± 2,5 m² dengan ketebalan 10 mm
Dimensi:
Deskripsi:
DRYMIX High Compressive Screed adalah semen instan siap pakai untuk pekerjaan perata lantai yang memiliki nilai kuat tekan tinggi, dan tahan terhadap abrasi. Kekuatan semen instan Drymix High Compressive Screed ini setara dengan beton kualitas K-300.